#Bandung Raya

Urai Kemacetan Kota Bandung, Kehadiran BRT dan Tol Dalam Kota Dinilai Mendesak

Urai Kemacetan Kota Bandung, Kehadiran BRT dan Tol Dalam Kota Dinilai Mendesak

Pertumbuhan penduduk di wilayah Bandung Raya tak bisa lagi dielakkan. Persoalan tersebut sejalan dengan peningkatan jumlah kendaraan yang merupakan salah satu faktor penyebab kemacetan.

  Iman Mulyono   |      Jumat, 8 Maret 2024 | Selengkapnya
Bey Machmudin: Double Track di Bandung Raya Selesai PertengahanTahun 2024

Bey Machmudin: Double Track di Bandung Raya Selesai PertengahanTahun 2024

Pembangunan jalur kereta api double track di Bandung direncanakan akan rampung pada pertengahan tahun ini. Salah satu jalur yang kini tengah dibangun yakni di antara Stasiun Haurpugur dan Stasiun Cicalengka.…

  Admin RMOLJABAR   |      Sabtu, 6 Januari 2024 | Selengkapnya
Soal Kecelakaan Kereta Api, Puan Minta Evaluasi Sistem Keamanan Transportasi

Soal Kecelakaan Kereta Api, Puan Minta Evaluasi Sistem Keamanan Transportasi

Kecelakaan KA Turangga vs KA Lokal Bandung Raya tak lepas dari perhatian Ketua DPR RI Puan Maharani. Dia menekankan pentingnya pemeliharaan sistem keamanan transportasi terlebih saat ini sudah memasuki…

  Admin RMOLJABAR   |      Sabtu, 6 Januari 2024 | Selengkapnya
TPPAS Legok Nangka Akan Dibangun Tahun 2024, Kabar Baik Bagi Penanganan Sampah di Bandung Raya

TPPAS Legok Nangka Akan Dibangun Tahun 2024, Kabar Baik Bagi Penanganan Sampah di Bandung Raya

Tempat pengolahan dan pemrosesan akhir sampah (TPPAS) Legok Nangka, akan segera dibangun pada awal tahun 2024 mendatang. Hal ini membawa kabar baik bagi penanganan sampah di Bandung Raya.

  Yudha Satria   |      Selasa, 19 Desember 2023 | Selengkapnya
Pemerintah Gencarkan Penanganan Sampah Secara Terpadu di Bandung Raya

Pemerintah Gencarkan Penanganan Sampah Secara Terpadu di Bandung Raya

Penanganan sampah di Bandung Raya terus digencarkan oleh pemerintah. Pasalnya, ada sekitar 9.429 ton sampah yang belum tertangani di Kota Bandung.

  Yudha Satria   |      Kamis, 14 Desember 2023 | Selengkapnya
Status Darurat Sampah Bukan Solusi, PKS Jabar Ajak Semua Pihak Kolaborasi

Status Darurat Sampah Bukan Solusi, PKS Jabar Ajak Semua Pihak Kolaborasi

Penetapan status darurat sampah seperti yang diberlakukan di Kota Bandung dianggap bukan sebuah solusi. Perlu kolaborasi dari semua instansi terkait agar persoalan sampah yang kini terjadi di Bandung…

  Iman Mulyono   |      Rabu, 25 Oktober 2023 | Selengkapnya
Pembangunan Transportasi Massal Terintegrasi di Bandung Raya Butuh Penguatan Kerja Sama

Pembangunan Transportasi Massal Terintegrasi di Bandung Raya Butuh Penguatan Kerja Sama

Pembangunan transportasi massal terintegrasi menjadi solusi kemacetan di Bandung Raya. Akan tetapi, perlu penguatan kerja sama antara pemerintah provinsi dengan kabupaten/kota agar proyek tersebut dapat…

  Iman Mulyono   |      Sabtu, 21 Oktober 2023 | Selengkapnya
Dear BP Cekban, Bandung Raya Minim Transportasi Publik Layak

Dear BP Cekban, Bandung Raya Minim Transportasi Publik Layak

DPRD Kota Bandung menyoroti berbagai permasalahan krusial yang ada di wilayah Bandung Raya. Satu di antaranya masalah yang ada adalah minimnya tranportasi publik layak.

  Aldi Ferdian   |      Minggu, 8 Oktober 2023 | Selengkapnya
Kuota Buangan Sampah Empat Daerah Bandung Raya ke Sarimukti Ditambah

Kuota Buangan Sampah Empat Daerah Bandung Raya ke Sarimukti Ditambah

Kuota buangan sampah terpilih ke Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Sarimukti bakal ditambah. Ada empat daerah di Bandung Raya yang mendapat jatah tambahan kuota.

  Iman Mulyono   |      Jumat, 6 Oktober 2023 | Selengkapnya
Pj Gubernur Minta Daerah di Bandung Raya Perkuat Tata Kelola Sampah

Pj Gubernur Minta Daerah di Bandung Raya Perkuat Tata Kelola Sampah

Tata kelola sampah di Kawasan Bandung Raya perlu diperkuat, mengingat kondisi Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Sarimukti masih tidak bisa digunakan secara full.

  Yudha Satria   |      Selasa, 19 September 2023 | Selengkapnya
Pemerintah Didesak Gerak Cepat Atasi Lautan Sampah Dampak dari Kebakaran TPA Sarimukti

Pemerintah Didesak Gerak Cepat Atasi Lautan Sampah Dampak dari Kebakaran TPA Sarimukti

Imbas TPA Sarimukti terbakar pada Sabtu (19/8) lalu, telah melumpuhkan operasional pengangkutan sampah dari empat kabupaten/kota yakni, Kabupaten Bandung Barat (KBB), Kabupaten Bandung, Kota Bandung,…

  Alvin Iskandar   |      Jumat, 1 September 2023 | Selengkapnya
Atasi Kemacetan Bandung Raya, Pemprov Siapkan Regulasi Percepatan Pembangunan Transportasi Massal

Atasi Kemacetan Bandung Raya, Pemprov Siapkan Regulasi Percepatan Pembangunan Transportasi Massal

Kemacetan di Bandung Raya menjadi satu persoalan utama yang harus segera diatasi. Karena itu, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jabar tengah mematangkan regulasi untuk mengakselerasi pembangunan transportasi…

  Iman Mulyono   |      Jumat, 20 Oktober 2023 | Selengkapnya
Bandung Raya Darurat Sampah, Pemprov Jabar Siapkan Lahan untuk Penampungan Sementara

Bandung Raya Darurat Sampah, Pemprov Jabar Siapkan Lahan untuk Penampungan Sementara

Kebakaran yang terjadi di Tempat Penampungan Akhir Sampah (TPAS) Sarimukti, di Cipatat, Kabupaten Bandung Barat, telah berlangsung selama 12 hari sejak 19 Agustus 2023 kemarin.

  Yudha Satria   |      Kamis, 31 Agustus 2023 | Selengkapnya
Resmikan BRT Berbasis Listrik, Ridwan Kamil: Inilah Masa Depan Transportasi Massal di Jabar

Resmikan BRT Berbasis Listrik, Ridwan Kamil: Inilah Masa Depan Transportasi Massal di Jabar

Operasional Bus Rapid Transit (BRT) Bandung Raya rute Padalarang-Leuwi Panjang di kawasan Kota Baru Parahyangan, diresmikan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil. 

  Yudha Satria   |      Selasa, 29 Agustus 2023 | Selengkapnya
Empat Daerah di Bandung Raya Sepakat Kurangi 50 Persen Sampah ke TPA Sarimukti

Empat Daerah di Bandung Raya Sepakat Kurangi 50 Persen Sampah ke TPA Sarimukti

Pengurangan pembuangan sampah akhir ke TPA Sarimukti disepakati empat kabupaten/kota di Bandung Raya. Empat daerah tersebut, yaitu Kota Bandung, Kota Cimahi, Kabupaten Bandung, dan Kabupaten Bandung Barat.

  Yudha Satria   |      Senin, 28 Agustus 2023 | Selengkapnya