Laga Perdana Piala Presiden, Persib Kalahkan PSM Makassar 2-0
Persib Bandung berhasil mengalahkan PSM Makassar dalam pertandingan Piala Presiden 2024 di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Jumat sore (19/7). Persib menang dengan skor 2-0.
Admin RMOLJABAR | Jumat, 19 Juli 2024 | Selengkapnya